Profil Kelsy Karter dan Idolanya Harry Styles

Profil Biodata Kelsy Karter WikipediaKelsy Karter lahir pada 1 Agustus 1991 di Auckland, Selandia Baru sebagai Kelsey Maree Eckstein. Dia dikenal karena karyanya pada 12 Monyet (2015), Kelsy Karter ft. Hudson Thames: Easy Tiger (2018) dan Kelsy Karter: Harry (2019). Kelsey Karter 24 tahun penyanyi pendatang baru asal Selandia Baru nampaknya memiliki cara unik agar idolanya, Harry Styles, untuk bisa melirik dirinya dengan menunjukkan tato barunya di Instagram. Kelsey memasang tato wajah Harry Styles di pipi kanannya, menandakan betapa ia sangat mengidolakan personel One Direction itu. Dalam postingan di Instagram-nya, Kelsey juga mengunggah foto dirinya bersama Romeo Lacoste, sang tattoo artist yang berhasil menghasilkan karya unik itu. Sang Idola Harry Edward Styles (lahir 1 Februari 1994) adalah seorang penyanyi, penulis lagu dan aktor berkebangsaan Inggris. Dia dikenal sebagai anggota dari boy band One Direction.

Styles tumbuh besar di Holmes Chapel, Cheshire. Styles mengikuti audisi sebagai kontestan solo di seri kompetisi bernyanyi Inggris The X Factor pada tahun 2010, dimana dia dan empat kontestan lain ditempatkan dalam satu grup untuk membentuk One Direction. Mereka telah merilis lima album studio, mengadakan empat tur dunia, dan memenangkan beberapa penghargaan. Grup ini mulai cuti pada tahun 2016. Styles kemudian dikontrak oleh Columbia Records sebagai artis solo. Single debutnya, "Sign of the Times", dirilis pada tahun 2017. Video musiknya memenangkan sebuah Brit Award. Album debutnya yang berjudul sama seperti namanya dirilis di tahun yang sama, memuncaki tangga album Inggris dan AS. Styles membuat film debutnya di film bertema perang oleh Christopher Nolan, Dunkirk (2017).

Related Posts:

  • Profil Agnez Mo - Artis Agnes Monica MuljotoAgnes Monica Muljoto (lahir di Jakarta, 1 Juli 1986; umur 32 tahun) atau yang sekarang dikenal sebagai Agnez Mo, adalah seorang penyanyi dan artis berkebangsaan Indonesia. Ia memulai kariernya di industri hiburan pada usia en… Read More
  • Biodata Ayu Rosmalina - Pedangdut Ayu Ting TingAyu Ting Ting yang memiliki nama asli Ayu Rosmalina (lahir di Depok, 20 Juni 1992; umur 26 tahun) adalah seorang penyanyi dangdut berkebangsaan Indonesia. Dia menjadi terkenal saat menyanyikan lagu utamanya yang berjudul Geol… Read More
  • Biodata Kim Jennie - Artis Personil BlackpinkKim Jennie (Hangul: 김제니; lahir 16 Januari 1996; umur 22 tahun) adalah seorang penyanyi asal Korea Selatan. Ia pindah ke Auckland, Selandia Baru, dan kembali ke Korea saat dia dikasting oleh YG Entertainment di usia 14 tahun. … Read More
  • Profil Ashanty - Istri Musisi Anang HermansyahArsya Akbar Pemuda Hermansyah, Bayi laki-laki yang lahir di hari sumpah pemuda itu adalah anak kedua Pasangan Anang Hermansyah dan Ashanty yang menikah 12 Mei 2012. Pasangan ini baru saja dikaruniai anak kedua melalui operasi… Read More
  • Profil Zayn Malik - Mantan Personel One DirectionZain Javadd "Zayn" Malik, (lahir di Rumah Sakit St Luke, Bradford, Inggris, 12 Januari 1993; umur 22 tahun). Ayahnya bernama Yasser yang berdarah Inggris-Pakistan sedangkan Ibunya, Tricia Malik berdarah Inggris. Ia memiliki t… Read More